f RAPAT TIM PENDANAAN ~ UPK PNPM Kec. Sumbang

Jumat, 06 Februari 2015


Jum;at, 6 Februari 2015 bertempat di aula gedung UPK telah diadakan Musyawarah Tim Pendanaan SPP UEP UPK PNPM MPd Kecamatan Sumbang. Rapat dihadiri oleh Tim Pendanaan sejumlah 5 orang dan diikuti oleh Pengurus BKAD ( hadir pada saat itu Bp Eddi Suheddi, Bp Sunardo, dan Ibu Dwi Rintasari), kemudian dari Badan Pengawas dihadiri Bp Suroso, juga dari Tim Verifikasi dan UPK serta kader desa.
Rapat membahas hasil verifikasi kelompok SPP / UEP sejumlah 10 kelompok yang rencana akan dicairkan untuk periode bulan Pebruari 2015. Dari hasil rekomendasi Tim Verifikasi sejumlah Rp.264.000.000,- disetujui alokasi yang akan digulirkan sejumlah Rp.254.500.000

0 komentar:

Posting Komentar

Design by NewWpThemes | Blogger Theme by Lasantha - Premium Blogger Templates | NewBloggerThemes.com | Modified by Rangga Setiawan